Cocok Untuk Ngadem, 3 Tempat Wisata Pemandian di Kecamatan Ciawi, dengan Berbagai Wahana Permainan Menarik

- 30 Januari 2024, 18:00 WIB
Potret Ampera Water Park, salah satu tempat wisata air di Tasikmalaya yang populer.
Potret Ampera Water Park, salah satu tempat wisata air di Tasikmalaya yang populer. /Facebook/Ampera Water Park

Hamparan sawah yang tampak hijau dengan latar perbukitan serta hembusan angin khas pegunungan, akan membuat anda semakin nyaman.

2. Kolam Renang Tirta Purnama

Lokasi wisata Kolam Renang Tirta Purnama berada di Jalan Raya Perjuangan no.86, Pakemitan, Kecamatan Ciawi Kabupaten Tasikmalaya.

Harga tiket masuk area wisata Kolam Renang Tirta Purnama berkisar Rp10.000 per orang, berlaku untuk anak dan dewasa. Buka mulai pukul 08.00-16.30 WIB.

Di area wisata Kolam Renang Tirta Purnama terdapat tiga kolam yang disediakan. Diantaranya 3 kolam ukuran sedang, 1 kolam dewasa, 1 kolam anak.

Di area kolam renang terdapat beberapa permainan seperti seluncuran, perosotan, pelampung ban yang dapat di sewa di sekitar area kolam renang.Baca Juga: Wow , Ada Tempat Wisata di Cisayong Tasikmalaya, Bisa Menikmati Banyak Curug Dalam Satu Kawasan

Fasilitas yang ada di area wisata ini diantarnya, area parkir, mushola, toilet, karaoke, warung jajanan.

3.Ampera Water Park

Tempat wisata Ampera Water Park merupakan tempat wisata yang ada di pinggir jalan raya Pamoyanan, Kecamatan Ciawi Kabupaten Tasikmalaya.

Tempat wisata ini, menjadi salah satu tujuan wisata pavorit wisatawan. Lokasinya yang strategis dengan berbagai wahana permainan didalamnya mampu menyedot perhatian wisatawan.

Halaman:

Editor: Eris Rismawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah