Ngabuburit Sambil Berburu Kuliner di Alun-Alun Ciamis, Cocok Juga untuk Wisata Malam

- 17 Maret 2024, 13:00 WIB
Alun-alun Ciamis di Malam Hari
Alun-alun Ciamis di Malam Hari /Instagram @ronirus.r

KABAR SINGAPARNA - Memasuki Bulan Ramadan, alun-alun Ciamis selalu ramai dikunjungi warga yang ingin ngabuburit.

Beragam wahana permainan yang ada di alun-alun Ciamis, menjadi daya tarik pengunjung untuk mengajak anak-anak ngabuburit di kawasan ini.

Selain itu, bermacam makanan takjil dan Makanan berbuka puasa, dapat dengan mudah ditemukan.

Sambil menunggu di kecil bermain, Anda bisa duduk santai di bangku taman sambil menikmati suasana senja di Ciamis.

Baca Juga: Ngabuburit ke Wisata Bersejarah Taman Sari dan Melihat Bangunan Kesultanan yang Cantik

Air mancur yang berada di tengah alun alun dikelilingi pepohonan dan bunga yang indah, dapat menjadi spot foto yang menarik.

Fasilitas yang Ada di Alun-Alun Ciamis

1. Area Joging Trek

Area ini bisa Anda gunakan untuk olahraga joging mengelilingi alun-alun, cocok sekali untuk olah raga kecil saat sedang puasa.

Rimbunnya pepohonan dan sejuknya udara, dapat Anda nikmati di kawasan wisata alun-alun Ciamis ini.

2. Wahana Bermain Anak

Sejumlah anak-anak ditemani orang tuanya menikmati salah satu fasilitas baru di Alun-alun Ciamis pasca direvitalisasi, Rabu, 20 September 2023.
Sejumlah anak-anak ditemani orang tuanya menikmati salah satu fasilitas baru di Alun-alun Ciamis pasca direvitalisasi, Rabu, 20 September 2023.

Halaman:

Editor: Eris Rismawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah