Cantik Natural, 4 Rekomendasi Colored Lop Balm Lokal yang Melembabkan Sekaligus Berwarna

- 5 Mei 2024, 19:30 WIB
Berikut Rekomendasi Lip Balm untuk bibir lebih sehat
Berikut Rekomendasi Lip Balm untuk bibir lebih sehat /likeitgirl

KABAR SINGAPARNA - Jika anda sedang mencari lip balm dengan warna yang cantik dan hasil yang natural hingga glossy, anda dapat melihat rekomendasi berikut ini.

1. Dear Me Beauty Hypergloss Lip Balm

Dear Me Beauty Hypergloss Lip Balm memiliki tekstur yang lembut dan buttery dengan finish yang glossy. Produk dari Dear Me Beauty ini dapat anda pakai sebagaimana lip balm pada umumnya. Namun, dengan pigmentasi yang tinggi.

Memiliki pigmentasi yang tinggi yang membuat produk dari Dear Me Beauty Hypergloss Lip Balm dapat menutupi bibir hitam.

Anda dapat membeli Dear Me Beauty Hypergloss Lip Balm di e-commers kesayangan anda dengab kisaran harga Rp 80.000-an.

Baca Juga: Kesalahan Fatal Bibir Jadi Hitam Bisa Diatasi Dengan Vaseline Lip Care Dan Wardah Lip Balm

2. Somethinc Lipvocado Vegan Lip Treatment

Memiliki bentuk yang mirip dengan lip stick pada umumnya, Somethinc Lipvocado Vegan Lip Treatment sebenarnya merupakan sebuah lip balm.

Somethinc Lipvocado Vegan Lip Treatment memiliki tekstur yang sedikit oily dengan finish yang glossy membuat bibir anda terlihat lebih berwarna.

Ketika produk dari Somethinc Lipvocado Vegan Lip Treatment sudah hilang, lip balm satu ini meninggalkan stain yang cantik.

Anda dapat membeli Somethinc Lipvocado Vegan Lip Treatment di e-commers kesayangan anda dengan kisaran harga Rp 80.000-an saja.

3. Emina Oh So Kissable Tinted Balm Stick

Emina sudah menjadi salah satu brand kesayangan para remaja karena harganya yang murah dan kualitas dari produk-produk mereka yang terjamin. Salah satu produk yang harus anda coba dari Emina adalah Emina Oh So Kissable Tinted Balm Stick.

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah