5 Tempat Wisata di Sukabumi yang Lagi Hits, Bakalan Ramai Nanti Lebaran, Bikin Agenda Sekarang

- 2 April 2024, 15:30 WIB
Destinasi Wisata Alam Pantai Amanda Ratu Sukabumi, Menikmati Keindahan Tersembunyi
Destinasi Wisata Alam Pantai Amanda Ratu Sukabumi, Menikmati Keindahan Tersembunyi /Instagram oleh @tommy_38

KABAR SINGAPARNA - Sukabumi, Jawa Barat, bisa dibilang sebagai salah satu daerah yang memiliki sejumlah destinasi wisata yang unik dan menarik dengan banyak memfokuskan pada wisata alam. Sebagai buktinya, inilah 5 tempat wisata di Sukabumi yang lagi hits dari dulu sampai sekarang.

Berburu tempat wisata yang lagi hits memiliki keuntungan secara pribadi yang akan mendorong diri sendiri untuk ikut dalam lingkaran dinamis. Artinya, kamu secara pribadi bakalan tahu kapan dan ke mana harus pergi saat diri dan pikiran sedang ingin healing atau berlibur.

Baca Juga: Cara Membuat Kue Bawang Gunting untuk Tepung 1 Kilogram, Teksturnya Renyah dan Cocok untuk Hidangan Lebaran

Dalam artikel ini, kami akan sajikan 5 tempat wisata di Sukabumi yang lagi hits untuk membantu kamu memilih di mana saja destinasi yang cocok untuk dikunjungi. Barangkali juga destinasi yang ada di daftar ini cocok dikunjungi saat lebaran nanti.

5 Tempat Wisata di Sukabumi yang Lagi Hits

1. Bukit Karang Para

Dari kejauhan terlihat pemandangan bukit Karang Para yang indah dan asri.*/ Instagram /@Info Sukabumi_id
Dari kejauhan terlihat pemandangan bukit Karang Para yang indah dan asri.*/ Instagram /@Info Sukabumi_id

Bukit Karang Para menjadi wisata alam yang menghadirkan panorama alam yang membantang jauh, di mana terdapat view hamparan pedesaan yang tampak jelas dari ketinggian. Selain itu, banyak pilihan wahana bermain yang cukup beradrenalin.

Lokasi: Desa Kebonmanggu, Kecamatan Gunung Guruh, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Harga tiket: Rp5.000 per orang.

2. Curug Cimarinjung

Curug Cimarinjung, tempat wisata alam di Sukabumi yang indah dan mempesona.*
Curug Cimarinjung, tempat wisata alam di Sukabumi yang indah dan mempesona.*

Memiliki ketinggian lebih dari 50 meter, Curug Cimarinjung menampilkan dirinya dengan pesona kecantikan air terjun yang mengalir dari ketinggian melewati terbing yang tinggi.

Halaman:

Editor: Eris Rismawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah