5 Wisata Hits di Klaten Terbaru 2024, Cocok Untuk Liburan Sekolah dan Akhir Pekan Dekat Solo dan Jogjakarta

- 19 April 2024, 10:30 WIB
Ketjeh Resto, salah satu tempat wisata instagramable Klaten yang hits dan populer 2024
Ketjeh Resto, salah satu tempat wisata instagramable Klaten yang hits dan populer 2024 /Instagram @ketjehresto/

 

KABAR SINGAPARNA – Klaten merupakan kabupaten di provinsi Jawa Tengah terletak di antara Solo dan Yogyakarta. Klaten yang terkenal dengan julukan kota 1000 Umbul meskipun kecil Klaten menyimpan destinasi wisata yang sayang untuk di lewatkan.

Seperti wisata candi yang mempunyai banyak nilai sejarah dan kebudayaan. Bukan hanya itu wisata Klaten juga mempunyai destinasi alam yang menyegarkan.

Tentunya ada beberapa wisata terbaru dan populer di Klaten yang menarik dan menjadi rekomendasi di tahun ini. Untuk mengisi akhir pekan atau liburan bareng keluarga dan pastinya cocok buat teman-teman pembaca.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata di Sleman Terbaru, Pilihan Liburan yang Hits dan Kekinian

Rekomendasi Wisata Klaten

1. Ketjeh Resto

Ketjeh Resto, salah satu wisata Klaten terbaru 2023 yang sedang hits dan instagramable./Instagram @ketjehresto
Ketjeh Resto, salah satu wisata Klaten terbaru 2023 yang sedang hits dan instagramable./Instagram @ketjehresto
Ingin liburan sekaligus kulineran ketjeh Resto bisa jadi pilihan yang tepat. Lokasinya berada di area sawah wangen Polan Harjo Klaten.

Tempat wisata yang hiik k laten ini cocok banget jadi tempat healing karena dibangun di tengah alam yang indah. Menyantap kuliner di kecai resto kamu dapat bersantai sejenak sembari merendam kaki di dalam air.

2. Janti park

Wisata air di Janti Park.
Wisata air di Janti Park. Pikiran-Rakyat.com/Nopsi Marga
Janti park tawarkan hal berbeda objek wisata ini adalah tempat rekreasi keluarga yang memiliki banyak wahana. Di sini wisatawan bisa merasakan beragam keseruan yang unik dan jarang ada di tempat lain.

Daya tarik utama Janti Park adalah wahana kolam Busa busa yang dikeluarkan dari alat khusus memberikan sensasi seperti mandi salju. Selain hal tersebut masih banyak lagi hal menarik misalnya berenang memancing kuliner hingga taman bunga yang cantik membuat objek wisata ini teras sangat lengkap.

3. Umbul Ponggok

Umbul Ponggok, juga menyediakan fasilitas diving dan snorkling seperti di laut
Umbul Ponggok, juga menyediakan fasilitas diving dan snorkling seperti di laut
Pernah merasakan sensasi snorkling dengan ikan-ikan air tawar jika belum cobalah untuk datang ke Umbul Ponggok. Lokasinya berada di desa Ponggok Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x