Berada di Wilayah Pantai Cipatujah, Keberadaan Wisata Pemadian Air Panas Ciheras Bikin Wisatawan Kagum

- 25 Mei 2024, 11:00 WIB
Pemadian Air Panas Ciheras  Cipatujah Tasikmalaya
Pemadian Air Panas Ciheras Cipatujah Tasikmalaya /dok Irfan Ncep/

Pemadian Air Panas Ciheras  Cipatujah Tasikmalaya
Pemadian Air Panas Ciheras Cipatujah Tasikmalaya

Baca Juga: Berpetualang Jelajahi Sungai Pongpet di Wisata Seungkeu Karangnunggal, Bisa Tembus Laut Cipatujah Loh..!!!

Pengunjung yang biasanya memiliki penyakit reumatik, asthma, stroke, hingga penyakit-penyakit kulit datang dengan cara berendam di bak pemandian air panas. Baca Juga: 15 Do'a Pendek Al-Qur'an yang Mustajab dan Mudah Dihafalkan

"Biasanya pengunjung dtaang kesini malah hari. Paling ramai malam Selasa dan malam Jum'at, dan saat tidak hujan. Mereka berendam hingga pukul 03.00," ungkap Mustopa.

Ia mengatakan jumlah pengunjung pada hari biasa hanya 100 orang, namun jika sedang ramai bisa mencapai 300-400 orang. Pengunjung yang datang masih daerah lokal seperti Garut, Bandung, Bekasi, Pangandaran, Tasikmalaya, Singaparna, dan Cilacap.

Harga tiket masuk wisata air panas di Cipatujah ini tidak dipatok harga tetap alias sukarela. Biasanya, uang tiket masuk digunakan untuk biaya kebersihan pemandian.***

 

Artikel ini merupakan rewrite dari artikel yang sebelumnya sudah tayang di : "Wisata Air Panas di Kecamatan Cipatujah Masih Menjadi Misteri", selengkapnya dengan link: https://tasikmalaya.pikiran-rakyat.com/gaya-hidup/pr-06327137/wisata-air-panas-di-kecamatan-cipatujah-masih-menjadi-misteri?page=all

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah