Inilah Manfaat Buah Tomat, Bagi Kulit Wajah, Salah Satunya Mencegah Kanker Kulit

- 6 Juni 2024, 14:10 WIB
Apakah Anda ingin menyimpan tomat tetap segar tanpa perlu menggunakan kulkas? Berikut ini ada beberapa langkah sederhana yang dapat Anda aplikasikan di rumah.
Apakah Anda ingin menyimpan tomat tetap segar tanpa perlu menggunakan kulkas? Berikut ini ada beberapa langkah sederhana yang dapat Anda aplikasikan di rumah. /Pexels/

KABAR SINGAPARNA - Tomat merupakan salah satu jenis buah sering juga digunakan untuk bumbu masak. Selain enak di makan ternyata memiliki manfaat bagi kesehatan kulit terutama kulit wajah.

Nah, bagi Anda yang ingin merawat kulit wajah secara alami, tidak ada salahnya mencoba menggunakan tomat untuk masker wajah. Dalam artikel ini kami akan mengulas tentang manfaat tomat bagi kulit wajah.

Baca Juga: Penasaran dengan Khasiat Buah Melon? Simak Manfaat Buah Melon untuk Wanita, Bagus untuk Kesehatan Kulit

1. Menjaga Kelembapan Kulit

Kandungan kalium yang ada pada buah tomat dapat membantu menjaga keseimbangan elektrolit dalam tubuh.

2. Mengatasi Kulit Berminyak

Buah tomat memiliki kandungan asam salisilat yang mampu mengurangi produksi sebum penyebab kulit berminyak, sehingga dapat menjaga kelembaban kulit wajah.

3. Merangsang Kolagen

Manfaat tomat selanjutnya adalah untuk merangsang produksi kolagen yang berfungsi untuk meregenerasi sel-sel kulit mati. sehingga mengurangi resiko munculnya tanda-tanda penuaan dini.

Baca Juga: Inilah 5 Khasiat Rebung Yang Perlu Kita Ketahui, Salah Satunya Dapat Meningkatkan Kesehatan Jantung

4. Mencerahkan Wajah

Kandungan senyawa antioksidan, pektin, plavonoid, yang dipercaya dapat membantu mengangkat sel-sel kulit mati penyebab kulit wajah terlihat kusam. sehingga dengan menggunakan tomat dapat mencerahkan kulit wajah.

5. Mencegah Kanker Kulit

Manfaat buah tomat yang tak kalah penting yaitu dapat mencegah terjadinya kanker kulit. kandungan likopen yang ada pada tomat bersifat antikanker sehingga dapat mengurangi resiko terkena kanker kulit.

Halaman:

Editor: Eris Rismawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah