Tawarkan Liburan Murah, 5 Tempat Wisata di Gresik ini Paling Hits dan Digemari Wisatawan

- 15 Juni 2024, 10:30 WIB
Twin Lake Kemangi Gresik.
Twin Lake Kemangi Gresik. /kemenparekraf

Tidak ketinggalan Wahana ember tumpah raksasa yang siap mengguyur Siapa saja yang berada di bawahnya ada juga wahana kolam berarus tenang yang dinamai lazy River, Wahana racer slide dengan tinggi 7 meter Wahana flashball dengan ketinggian 9 m dan lain sebagainya. Dinasty Water World berlokasi di Kompleks Perumahan Gresik Kota Baru dibuka setiap hari mulai dari jam 9 pagi Hingga jam 5 sore dengan harga tiket yang cukup terjangkau.

Baca Juga: 5 Wisata Alam Cocok Untuk Healing di Banyuwangi Jawa Timur, Liburan Murah dan Menyenangkan

5. Ocean Kids Gersik

Adalah sebuah wisata Air terbaru di Gresik yang dibangun di desa sambo gunung Kecamatan dukun Kabupaten Gresik. Meski berada pada kawasan pedesaan namun letaknya tak begitu jauh dari pusat Kota Gresik.

Terdapat beberapa kolam anak dan kolam harus yang seru untuk dinikmati menariknya lagi di setiap sudut kolam dijumpai hiasan dari rerumputan dan warna-warni bunga yang memberikan nuansa asri. Sementara itu pada bagian dinding nampak dipenuhi mural menarik dan bisa dijadikan sebagai Spot berfoto.

Selain itu di dalam Kompleks wisata Kalian juga akan menemukan banyak permainan hiburan bagi anak-anak seperti kereta karakter dan ayunan. Kalian bisa berkunjung ke Ozan Kids setiap hari mulai dari jam 08.00 pagi Hingga jam 5 sore dengan harga tiket yang sangat terjangkau.

Itulah tempat wisata rekomendasi kami yang cocok menemani liburan bersama keluarga semakin menyenangkan. Bagikan informasi ini ke oarang yang kamu sayangi dan juga ajak mereka untuk berlibur.***

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah