9 Rekomendasi Tempat Wisata di Bali Terbaru yang Sedang Hits dan Terkenal - Bagian 2

16 April 2024, 18:00 WIB
Pura Ulun Danu di Kintamani, Bali, salah satu spot wisata yang tersohor di Nusantara. /Kemenparekraf RI

KABAR SINGAPARNA – Membahas pesona wisata Indonesia yang ada di Bali. Bali menjadi salah satu destinasi primadona yang ada di Indonesia. 

Hal ini dikarenakan pulau tersebut memiliki wisata yang sangat beragam dan membuat anda tidak bisa berhenti untuk mengekspor keindahannya. Jika berlibur ke Pulau Dewata Bali maka anda tak akan kehabisan alternatif tempat untuk berwisata.

Mulai dari wisata pantai hingga budaya tersedia lengkap untuk bisa anda nikmati, penasaran apa saja tempat wisata yang bisa dijelajahi di Pulau eksotis Bali sepakbolasan deretan destinasi yang paling direkomendasikan.

1. Pura Ulun Danau Beratan

Legenda Pura Ulun Danu Batur di Bali Tangkap Layar Instagram @puraulundanubatur
Dari sekian banyak pura yang ada di Bali Pura Ulun Danu Beratan bisa dikatakan sebagai tempat yang seringkali dikunjungi wisatawan dari berbagai penjuru dunia sebab kawasan wisata ini tak hanya menyajikan nuansa religius yang kental terasa melainkan kecantikan panorama alamnya yang tidak bisa diduakan. Selama berada di sana pengunjung dapat merasakan kesejukan udaranya sekaligus menjadi suporter baik untuk mengabadikan momen liburan.

2. Persawahan Jatiluwih

Bosan dengan wisata bahari dan ingin memanjakan mata dengan memandangi alam yang segar mungkin yang kamu maksudkan adalah persawahan jatiluwih di mana wisatawan akan dimanjakan dengan nuansa pedesaan yang masih asri dan tentram. Agar lebih mantap kamu juga bisa mendatangi pura ataupun menikmati pemandangan sungainya post menikmati hamparan sawah berwarna hijau segar jangan lupa untuk mencicipi aneka kuliner lezatnya.

3. Angles

Objek wisata di Bali yang juga menarik perhatian adalah tempat ini merupakan muara sungai yang ada di Nusa Penida ada permukaan air yang tenang dan jernih serta cerukan yang akhirnya membentuk kolam dengan pemandangan yang sangat cantik.

Airnya begitu jernih dan segar di sini waktu penyeberangan dengan kapal speedboat dimulai dari pagi hari hingga sore jadi kalau sudah melewati waktu sore maka tidak ada kapal lagi yang menyeberang menuju tempat wisata tersebut.

4. Air terjun Aling Aling

Air terjun Aling-Aling, wisata air terjun di Bali. Instagram.com/@nathalie_wanders
Air terjun aling-aling bisa menjadi pilihan yang tepat untuk berlibur ketika di Bali Air Terjun ini memiliki ketinggian sekitar 35 meter yang terbilang unik karena dari puncaknya air jatuh ini terpecah menjadi dua terjun yang bentuknya berdampingan ada tebing yang tinggi dan ada pepohonan yang membuat suasana makin dingin dan asri. Selain itu di air terjun indah ini juga terdapat kolam yang bisa digunakan untuk berendam serta berenang.

5. Puncak Wanagiri

Disebut sebagai salah satu tempat populer yang tengah hangat di pertunjukan Puncak Wanagiri tampaknya dapat menjadi destinasi berikutnya yang wajib dikunjungi Bagaimana tidak selain menyajikan pemandangan yang indah kawasan wisata ini juga menyediakan berbagai Spot indah untuk menghasilkan foto. Diantara cocok untuk dibagikan di media sosial demi memanjakan para wisatawan pihak pengelola pun menambahkan sejumlah fasilitas.

6. Air Terjun Git Git

Air terjun Gitgit juga menjadi favorit wisatawan ketika datang ke Bali Air Terjun indah ini memiliki ketinggian 48 meter dan menjadi yang tertinggi di Bali ada aliran air yang deras dan juga udara yang segar yang bisa dirasakan di air terjun ini. Selain itu Selama perjalanan menuju lokasi wisatawan bisa menikmati Jalan Setapak yang sedikit bergalo-kelok dan beberapa kios yang menjual souvenir.

7. Danau Batur

Danau Batur Instagram @the_balinese
Berlokasi di lereng gunung Batur dengan ketinggian mencapai 1050 mdpl Danau Batur bisa menjadi destinasi wisata yang siap memanjakan tubuh selain dari udara yang sejuk dan segar air danaunya yang berwarna biru kehijauan seakan menghadirkan kesan damai bagi siapapun yang melihatnya.

Warna danaunya yang indah pun berpadu mesra dengan pesona alamnya yang semakin membuat pengunjungnya merasa betah berlama-lama di sana. Selain menikmati alam kamu juga bisa mencoba berlayar ke tengah danau untuk melihat kecantikannya dari dekat.

8. Air terjun Tukad Cepu

Wisata alam yang ditawarkan oleh Pulau Bali memang tidak pernah mengecewakan bahkan salah satunya dapat ditemukan pada wisata alam bernama air terjun Tukad cepung selama berada di sana pengunjung dapat merasakan kebebasan seakan berada di alam bebas dan diperbolehkan memanjati tebingnya bahkan kondisi alamnya masih sangat Asri sehingga tampak wajar jika pesonanya begitu dikagumi oleh para pecintanya.

9. Pura Besakih

Pura Besakih Bali - Salah satu tempat terfaforit wisata Bali pixabay.com
Dikenal sebagai tempat beribadah umat Hindu terbesar Pura Besakih ternyata menyimpan pesona alam yang indah dengan latar belakang Gunung Agung pasalnya pura satu ini memang terletak tepat di kaki gunung tertinggi di Pulau Bali.

Lebih uniknya lagi pura yang berstatus sebagai salah satu warisan dunia ini telah dibangun sejak tahun 17 masehi hingga saat ini pura ini kerap dijadikan sebagai pusat kegiatan dari keseluruhan pura yang ada di Pulau Bali.

Itulah daftar rekomendasi tempat wisata di Bali yang wajib kamu kunjungi dari daftar kami tadi destinasi wisata mana yang akan kamu kunjungi Pada liburan kamu selanjutnya.***

Penulis Lhutvi Basyori

Editor: Aris M Fitrian

Tags

Terkini

Terpopuler