Hidden Gem Bayuwangi, Wisata Teluk Hijau Masih Asri dengan Udara yang Segar

- 24 April 2024, 13:37 WIB
Teluk Hijau
Teluk Hijau //Instagram/@berangan_trip

KABAR SINGAPARNA - Wisata hidden gem yang ada di Banyuwangi, Teluk Hijau wajib anda kunjungi setidaknya satu kali seumur hidup anda.

Berikut merupakan beberapa informasi mengenai wisata Teluk Hijau mulai dari daya tarik hingga lokasi dari tempat wisata.

Daya Tarik Teluk Hijau

Wisata Teluk Hijau menjadi salah satu hidden gem yang wajib anda kunjungi untuk menenangkan pikiran anda.

Teluk Hijau merupakan bagian dari Taman Nasional Meru Betiri, Banyuwangi. Hal ini membuat Teluk Hijau masih memiliki suasana yang asri.

Baca Juga: 4 Penginapan Murah di Klaten Dekat Stasiun, Ada Harga 100 RIbu dan Dekat Tempat Wisata Hits

Sesuai dengan namanya, Teluk Hijau memiliki air laut dengan warna hijau yang indah jika dilihat.

Laut Teluk Hijau berada di Samudra Indonesia atau biasa disebut Pantai Selatan yang menyebabkan Pantai Teluk Hijau memiliki ombak yang besar.

Anda tidak boleh berenang di wisata Teluk Hijau sesuai dengan peraturan. Namun, anda dapat bermain snorkeling di tepi pantai.

Pantai dari wisata Teluk Hijau memiliki pasir yang putih dan sangat kontras dengan warna air lautnya. Pantai Teluk Hijau juga dikelilingi oleh pepohonan dan bebatuan karang yang tinggi.

Harga Tiket & Jam Operasional Teluk Hijau

Anda dappat merasakan keindahan pantai di wisata Teluk Hijau dengan hanya membayar tiket masuk sebesar Rp 5.000 saja per orangnya dan di akhir pekan sebesar Rp 7.500 saja.

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x