4 Rekomendasi Tempat Ngabuburit di Bandung yang Wajib anda Kunjungi

- 19 Maret 2024, 11:35 WIB
Masjid alun alun Bandung
Masjid alun alun Bandung /

KABAR SINGAPARNA - Mencari tempat untuk ngabuburit bersama dengan teman-teman anda, tentunya anda harus mengunjungi rekomendasi tempat ngabuburit berikut ini.

Mulai dari wisata religi hingga jalanan yang selalu padat dengan wisatawan yang berdekatan dengan banyak tempat makanan yang lezat.

Berikut merupakan 4 rekomendasi tempat ngabuburit yang seru dan wajib anda kunjungi di Bandung.

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata di Jawa Barat, yang dibalut Kisah Legenda

1. Masjid Salman ITB

Anda dapat mengunjungi salah satu masjid di kawasan kampus ITB untuk ngabuburit sekaligus menenangkan diri anda dengan meningkatkan keagamaan. Anda dapat mengikuti banyak kegiatan religius seperti tadarus, pengajian, dan lain-lain.

2. Alun-Alun Bandung

Selain Masjib Salman ITB anda dapat mengunjungi Alun-Alun Bandung untuk ngabuburit. Anda dapat bersantai di sekitaran Alun-Alun dan melihat beragam atraksi. Anda juga dapat membeli takjil yang dijajakan oleh penjual yang ada di sekitar Alun-Alun Bandung.

3. Gasibu

Berada di depan Gedung Sate, Gasibu biasanya digunakan oleh orang-orang untuk berolahraga. Di bulan puasa anda dapat ngabuburit di tempat ini sambil melihat orang lalu lalang.

Anda juga dapat mengunjungi beberapa tempat makan yang enak yang ada di sekitaran Gasibu ketika sudah saatnya berbuka puasa.

Baca Juga: Mengagumi Keindahan Lembang Sambil Beriwisata di D’Dieuland, Jadi Lokasi Asik Ngabuburit Bareng Keluarga

4. Jalan Braga

Jalanan Braga selalu dipadati oleh banyak wisatawan bahkan di bulan-bulan biasanya. Apalagi di bulan puasa jalanan ini dapat dipenuhi oleh banyak orang.

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah