13 Buah ini Sangat Baik Untuk Kesehatan Jantung, Konsumsi Rutin Agar Jantung Makin Sehat

- 17 April 2024, 20:30 WIB
Buah-buahan yang bagus untuk kesehtan jantung
Buah-buahan yang bagus untuk kesehtan jantung /freepik.com

 

 

KABAR SINGAPARNA - Berbicara penyakit jantung tentunya membicarakan banyak faktor penyebabnya salah satunya adalah pola makan yang buruk sehingga menimbulkan penyakit yang memicu penyakit jantung Anda bisa mengurangi resiko terkena penyakit tersebut dengan mengkonsumsi berbagai buah yang baik untuk jantung.

Ada banyak jenis buah untuk penyakit jantung yang baik dikonsumsi oleh para penderita gangguan jantung. Namun tidak hanya bagi penderita penyakit jantung buah-buahan ini juga diketahui baik dikonsumsi oleh orang dengan jantung yang sehat guna mengurangi resiko terkena penyakit jantung.

Baca Juga: Konsumsi 10 Buah Ini Secara Rutin Agar Kadar Kolesterol Turun Drastis

13 buah yang Baik untuk Kesehatan Jantung

1. Pisang

Buah yang baik untuk jantung pisang kaya akan vitamin C vitamin B6 dan banyak mengandung kalium. Kalium merupakan mineral yang memiliki khasiat untuk menurunkan tekanan darah dan melemaskan dinding pembuluh darah.

Dengan mengkonsumsi satu buah pisang anda sudah memenuhi sembilan persen rekomendasi asupan karya kalium. Hal ini yang bisa menurunkan risiko hipertensi yang memicu penyakit jantung.

2. Barry

Buah beri merupakan salah satu buah rendah gula yang aman dikonsumsi penderita gangguan jantung
Buah beri merupakan salah satu buah rendah gula yang aman dikonsumsi penderita gangguan jantung 1195798
Buah Berry seperti strawberry, blueberry, BlackBerry, Gareth Barry baik untuk jantung. Buah Berry kaya akan antioksidan bernama antosianin senyawa tersebut baik untuk jantung karena dipercaya mampu menjaga kelenturan pembuluh darah menstabilkan dengan darah serta mengurangi peradangan.

Menurut studi 2013 wanita berusia 25 hingga 42 tahun yang mengkonsumsi lebih dari tiga porsi blueberry dan strawberry dalam seminggu memiliki risiko serangan jantung 32 persen lebih rendah dibandingkan dengan mereka yang memakannya lebih sedikit.

3. Apel

Apel dipercaya mampu menurunkan risiko penyakit jantung apel kaya vitamin A, C, E, K dan karotenoid buah ini terbukti dapat mengurangi kadar kolesterol jahat dalam tubuh sehingga membantu melindungi jantung Anda. Bahkan mengkonsumsi satu buah apel setiap hari Selama satu bulan dipercaya dapat mengurangi resiko terbentuknya sumbatan pada pembuluh darah hingga 20%

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x