3 Tips Kesehatan Agar Tetap Sehat Selama Bulan Puasa, Boleh Dicoba Agar Puasa Tetap Bugar

- 12 Maret 2024, 10:30 WIB
Tips sehat agar anak tetap kuat selama berpuasa/ANTARA/Istimewa
Tips sehat agar anak tetap kuat selama berpuasa/ANTARA/Istimewa /

KABAR SINGAPARNA - Bulan puasa menjadi bulan yang sangat ditunggu-tunggu umat Islam. Dengan berpuasa seharian anda dapat melaksanakan ibadah hingga menjadi penawar untuk tubuh anda.

Berikut merupakan 3 tips kesehatan agar anda dapat tetap sehat selama bulan puasa.

1. Pastikan Meminum Cukup Air

Mengulas Berbagai Manfaat Baik Minum Air Putih di Pagi Hari
Mengulas Berbagai Manfaat Baik Minum Air Putih di Pagi Hari
Meminum cukup air merupakan hal yang sangat penting selama bulan puasa karena tubuh anda akan menerima sedikit cairan selama anda berpuasa dsri subuh hingga maghrib.

Ketika sahur pastikan anda meminum cukup air. Usahakan untuk menghindari minuman berkafein atau minuman berperisa yang dapat menyebabkan dehidrasi.

Baca Juga: Teh Hijau Bermanfaat Hilangkan Bau Mulut Saat Berpuasa, Begini Caranya

Setelah berpuka puasa anda dapat meminum segelas air putih dan memakan kurma untuk membantu menghilangkan cauran yang sudah hilang selama anda berpuasa.

Lalu sebelum tidur anda dapat meminum air lagi untuk memastikan tubuh anda tetap terhidrasi selama tidur hingga puasa di esok hari.

2. Jangan Makan Gorengan Ketika Sahur

Bakwan adalah gorengan yang harus dihindari pengidap diabetes.
Bakwan adalah gorengan yang harus dihindari pengidap diabetes.
Pastikan untuk menjauhi makanan-makanan yang berlemak atau digoreng ketika anda menyantap sahur. Gorengan cenderung memiliki lemak dan kalori yang tinggi yang dapat membuat perut kenyang hanya untuk waktu yang singkat.

Gorengan atau makanan berlemak juga dapat menyebabkan dehidrasi karena tubuh membutuhkan lebih banyak air untuk dicerna. Anda dapat memilih makanan yang sehat seperti sayur-sayuran, buah-buahan, protein dan makanan bergizi lainnya.

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Manggis untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Menurunkan Berat Badan?

Halaman:

Editor: Aris M Fitrian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x